Dalam menyambut Hari Raya Idul Qurban 1432 H, Masjid Nurul Haq telah melakukan persiapan dengan membentuk Panitia Idul Qurban. Untuk meringankan Jemaah untuk membeli Hewan Qurban, Masjid Nurul Haq mengadakan tabungan hewan qurban, setiap bulan bisa menabung secara suka rela, sehingga mendekati Hari Raya Idul Qurban, jemaah tinggal menambah sedikit untuk membeli hewan qurban.
Untuk mempermudah dalam penyembelihan hewan Qurban, DKM Masjid Nurul Haq membuat alat untuk menjatuhkan sapi agar mudah dipotong. Selanjutnya………